Jumat, 12 November 2010

Peran wirausaha bagi pembangunan ekonomi suatu negara dan bagi pembangunan Indonesia!


Nama         : flawereda.rahimahullah
Kelas         : 2dd04
Npm           : 30209719
Mata kul     : sofkil kewiraushan
Dosen        : JOKO UTOMO


1.   Peran wirausaha bagi pembangunan ekonomi suatu negara dan bagi pembangunan Indonesia!

Wirausahawan biasanya menikmati permainan bisnisnya dengan resiko yang diperhitungkan dan tidak mau menyerah meskipun menghadapi tantangan seberat apaun keadaannya. Kewirausahawan adalah keterampilan yang dapat dipelajari dan dikembangkan, oleh karena itu sebelum menjadi wirausahawan dapat mempertimbangkan manfaat menjadi wirausahawan dan menjadi pemilik bisnis. Fungsi wirausaha dapat dilihat melalui dua pendekatan yaitu secara mikro dan makro, secara mikro wirausaha memiliki dua penemu, wirausaha menemukan dan menciptakan sesuatu yang baru seperti produk, teknologi, cara, ide-ide, organisasi. Sebagai perencana wirausaha berperan merancang tindakan usaha baru, merancangkan strategi usaha yang baru, merancang ide-ide dan peluang dalam meraih sukses, menciptakan organisasi perusahaan yang baru. Secara makro peran wirausaha adalah menciptakan kemakmuran,pemerataan kekayaan dan kesempatan kerja yang berfungsi sebagai mesin pertumbuhan perekonomian suatu negara.
 faktor yang mempengaruhi keberhasilan ekonomi Negara-negara berkembang antara lain :
1. Modal (capital)
2. Tenaga kerja yang tersedia
3. Kekayaan alam (sumber daya alam ) riil
4. Teknologi dan wirausaha
5. Karakteristik social budaya masyarakat
6. Luasnya pasar
7. Sistem perekonomian yang digunakan.

Peranan Kewirausahaan bagi Pembangunan di Indonesia
Wirausaha memiliki peran yang penting bagi pembangunan ekonomi suatu negara karena
dengan adanya wirausaha maka akan ada inovasi atau gagasan baru yang akan dihasilkan.
Menjadi jelas kiranya meskipun negara kaya sumber daya alam tetapi akan tetapi ada dalam
golongan negara berpendapatan rendah apabila tidak memiliki wirausaha yang mampu
mengolah sumber daya alam tersebut untuk kesejahteraan negaranya. Rostow menyebut
dengan jelas peran wirausaha dalam pertumbuhan ekonomi, termasuk dalam take off menjadi
self-sustained growth.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar